Tekan Angka Kemiskinan, Pemuda Desa Dilatih Ketrampilan Wirausaha
ACEH UTARA-CAKRAWALA.CO-Untuk menekan dan mengurangi jumlah pengangguran dan lonjakan angka kemiskinan, Puluhan Pemuda warga Tambon Tunong dibekali pelatihan berwirausaha mandiri agar mampu bertahan dalam situasi ekonomi yang serba sulit…