Presiden Akan Resmikan Bandara hingga Hadiri Muktamar ke-30 IDI di Samarinda
JAKARTA CAKRAWALA.CO,- Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo, pagi ini, Kamis 25 Oktober 2018, bertolak menuju Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1. Kepala Negara…