Ditinggal Keluar Kota, Rumah Ludes Dilalap Sijago Merah
MADIUN, CAKRAWALA.CO-Sebuah rumah milik pasangan Iswati - Eko Suradi, di jalan Pasopati 18A, Kelurahan Taman, Kota Madiun - Jawa Timur terbakar, sekira pukul 10.00 WIB, 6 Oktober 2019.
Pada saat kejadian rumah dalam keadaan kosong karena…