Abdul Somad Ditolak Ceramah di Jerman, Penolaknya dari Kelompok yang Sama di Indonesia
Jakarta,- Setelah ditolak ceramah di Universitas Gajah Mada, Ustad Abdul Somad ditolak ceramah di sejumlah kota besar jerman. Rencananya ia akan tablig akbar tanggal 20 Oktober, namun ada petisi yang disusul oleh surat penolakan. Surat itu…