75 PNS Baru Pemkab Gresik Disemprot Air
GRESIK, CAKRAWALA.CO - Pemkab Gresik, Jawa Timur mengangkat 75 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) menjadi Pegawai Negeri Sipil periode 1 Juni 2018.
Pengangkatan sebagai PNS tersebut ditandai dengan penyerahan SK PNS secara simbolis dan…